Cara Membuat Breadcrumb di Blog Agar Lebih SEO - Cara ini merupakan cara yang di rekomendasi para webmaster untuk membuat blog lebih SEO Frendly.
Membuat Breadcrumb di Blog Agar Lebih SEO -  Adalah cara untuk cepat terindeks Search Engine dan dapat meningkatkan posisi blog

Yang Dimaksud Dengan Breadcrumb - Breadcrumb adalah menu navigasi penunjuk asal - muasal artikel yang di baca dan juga dapat mempermudah pembaca untuk menemukan artikel yang mepunyai label sama, langsung saja My-Techno tunjukan yang dimaksud breadcrumb


Tujuan pemasangan breadcrumb adalah untuk membantu robot search engine saat meng-crawl, mengindeks, dan menelusuri blog kita. agar lebih mudah dan cepat terindeks.

Langsung saja bagaimana cara pemasangan breadcrumb tersebut kita bahas.
1. Login ke blogger
2. Masuk ke Template
3. Pilih Edit HTML
4. Lalu cari ]]></b:skin> ( agar lebih mudah gunakan ctrl + f )
5. Kalau sudah ketemu copy code dibawah ini dan paste-kan diatas kode diatas

.breadcrumbs{padding:0 5px 5px 0;margin:0 0 5px;font-size:11px;border-bottom:1px dotted #ccc;font-weight:normal}
6. Setelah itu cari kode <b:includable id='main' var='top'>
hapus kode tersebut dan ganti dengan code dibawah ini.
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;static_page&quot;'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> &#187; <span><data:blog.pageName/></span></div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<!-- breadcrumb for the post page -->
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs' xmlns:v='http://rdf.data-vocabulary.org/#'>
<span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' property='v:title' rel='v:url'>Home</a></span>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast == &quot;true&quot;'>
 &#187; <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url' property='v:title' rel='v:url'><data:label.name/></a></span>
</b:if>
</b:loop>
 &#187; <span><data:post.title/></span>
</div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a></span> &#187; <span>Unlabelled</span> &#187; <span><data:post.title/></span></div>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;archive&quot;'>
<!-- breadcrumb for the label archive page and search pages.. -->
<div class='breadcrumbs'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> &#187; <span>Archives for <data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == &quot;&quot;'>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> &#187; <span>All posts</span>
<b:else/>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a></span> &#187; <span>Posts filed under <data:blog.pageName/></span>
</b:if>
</div>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>
 7. Kemudian klik Save dan liha hasilnya

0 comments:

Post a Comment

Fajar Bahari

Saya Bukan Seorang Blogger, Desainer atau Apapun Tapi Saya Hanya Seseorang Yang Ingin Selalu Belajar dan Ingin Tahu Sesuatu Yang Baru...

Followers

 
Top